Kajian Sikap Dan Perilaku Pengunjung Pada Ruang Terbuka Kota Studi Kasus Rth Imam Bonjol Padang

Fri Yessi, Fri Yessi (2021) Kajian Sikap Dan Perilaku Pengunjung Pada Ruang Terbuka Kota Studi Kasus Rth Imam Bonjol Padang. UNES Journal of Scientech Research, 6 (2). pp. 101-109. ISSN 2528-6226

[thumbnail of Kajian Sikap dan Prilaku Pengunjung pada Ruang terbuka Kota Study Kasus RTH Imam Bonjol Padang.pdf] Text
Kajian Sikap dan Prilaku Pengunjung pada Ruang terbuka Kota Study Kasus RTH Imam Bonjol Padang.pdf - Published Version

Download (956kB)

Abstract

Dari pengamatan yang dilakukan pada RTH Imam bonjol ditemukan ruang kegiatan pada sisi Timur yang kurang perawatan, sehingga tidak ada peningkatan kualitas pelayanan pada publik sehingga area ini cenderung sepi dari pengunjung. Situasi yang ada pada area ini sering dimanfaatkan oleh muda mudi, dan preman ,serta pengamen untuk melakukan hal hal yang tidak baik. Beberapa kegiatan yang ada pada RTH Imam bonjol: 1) Kegiatan Bermain anak anak, 2) Kegiatan rekreasi keluarga. 3) Kegiatan Olah raga sepak bola dan Volly. 4) Kegiatan pertunjukan seni, 5) Kegiatan pameran/bazar, 6) Kegiatan pedagang kaki lima, 7) Kegiatan parkir, 8) Kegiatan Olahraga kesehatan Refleksi. Pengunjung pada RTH Imam bonjol terdiri dari segala lapisan masyarakat (umum) di antaranya seperti: 1) Anak anak, 2) Orang dewasa/keluarga, 3) Remaja. Berbagai sikap dan Prilaku pengunjung pada RTH Imam Bonjol adalah: 1) Bermain, 2) Berolah raga, 3) Duduk duduk, 4) Menunggu teman, 5) Berjalan jalan pada Pedestrian, 6) Berbaring/tidur di stadion, dan 7) Berdagang.

Item Type: Article
Subjects: Lecture Papers
N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Arsitektur
Depositing User: admin unes ekasakti
Date Deposited: 30 Sep 2024 03:03
Last Modified: 30 Sep 2024 03:03
URI: https://repo.unespadang.ac.id/id/eprint/423

Actions (login required)

View Item
View Item