Analisis Wacana Kritis Film Dokumenter “Sexy Killers” Karya Sutradara Dandhy Dwi Laksono

Sumartono, Sumartono and Sepnafahendry, Riyoli (2021) Analisis Wacana Kritis Film Dokumenter “Sexy Killers” Karya Sutradara Dandhy Dwi Laksono. Jurnal Ilmu Komunikasi dan Bisnis, 6 (2). pp. 269-278. ISSN 2598-2443

[thumbnail of Jurnal] Text (Jurnal)
564-1977-1-PB.pdf - Published Version

Download (193kB)

Abstract

Penelitian ini menggunakan paradigma kritis dengan metode studi kasus. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara mendalam dengan sutradara Dadhy Dwi Laksono. Hasil penelitian menunjukkan pemakai bahasa menggunakan pilihan kata yang bermetafora negatif. Pada tingkat relasi, pemerintah sebagai kekuatan dominan yang menguasai media memegang kuasa mengendalikan masyarakat dengan memanipulasi wacana bahwa pembangunan PLTU adalah untuk kemaslahatan bersama. Elemen praktik produksi wacana, mengindikasikan sutradara Film Sexy Killers memiliki prinsip daripada menggunakan uang untuk sekolah S2 atau S3, lebih baik menggunakan uang untuk memahami dan belajar dari “orang” Indonesia dan hasilnya bisa dishare ke orang lain.

Item Type: Article
Subjects: Lecture Papers
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial & Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi
Depositing User: admin unes ekasakti
Date Deposited: 01 Mar 2024 02:42
Last Modified: 01 Mar 2024 02:42
URI: https://repo.unespadang.ac.id/id/eprint/409

Actions (login required)

View Item
View Item