Sistem Informasi Berbasis Web Pada Dinas Peternakan Dan Perikanan Kabupaten Tanah Datar

Weriza, Jusmita (2016) Sistem Informasi Berbasis Web Pada Dinas Peternakan Dan Perikanan Kabupaten Tanah Datar. Jurnal KomTekInfo, 3 (2). pp. 1-11. ISSN 2356-0010

[thumbnail of Jurnal] Text (Jurnal)
SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB.pdf - Published Version

Download (459kB)

Abstract

Pada Dinas Peternakan Dan Perikanan Kabupaten Tanah Datar pengolah data merupakan suatu pekerjaan yang harus teliti, akurat dan jelas. Setiap orang memerlukan informasi yang tepat dan cepat, untuk mempermudahnya hanya komputer yang dapat dijadikan solusinya. Komputer tidak berarti bila yang menanganinya tidak profesional, sehingga komputer harus di tangani oleh orang yang profesional agar mencapai hasil yang optimal. Berdasarkan hal tersebut, penulis mencoba membuat portal untuk Sistem Informasi Berbasis Web Pada Dinas Peternakan Dan Perikanan Kabupaten Tanah Datar. Pada Dinas Peternakan Dan Perikanan Kabupaten Tanah Datar merupakan lembaga penyalur yang menangani masalah bantuan bibit, bagian-bagian yang terdapat pada Dinas Peternakan Dan Perikanan Kabupaten Tanah Datar ada beberapa macam bagian yang mana salah satu dari bagian tersebut penulis ambil sebagai bahan penelitian. Metode penelitian yang digunakan pada pembuatan Sistem Informasi Berbasis Web ini adalah penelitian lapangan, penelitian perpustakaan, penelitian laboratorium. Rancangan pembuatan Sistem Informasi Berbasis Web ini menggunakan Data Flow Diagram (DFD), Context Diagram (CD). Dengan menggunakan sistem komputer pembuatan laporan akan lebih cepat pengolahanny

Item Type: Article
Subjects: Lecture Papers
Divisions: Fakultas Ekonomi > D3 MIK
Depositing User: admin unes ekasakti
Date Deposited: 13 Oct 2023 06:19
Last Modified: 16 Oct 2023 01:35
URI: https://repo.unespadang.ac.id/id/eprint/247

Actions (login required)

View Item
View Item