Pengaruh Partisipasi Pemakai Sistem Informasi Akuntansi Dan Kecanggihan Teknologi Informasi Terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi Melalui Kemampuan Teknik Personal Sebagai Variabel Intervening Pada Telkom Akses Padang

Syamsa, Aprillo (2023) Pengaruh Partisipasi Pemakai Sistem Informasi Akuntansi Dan Kecanggihan Teknologi Informasi Terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi Melalui Kemampuan Teknik Personal Sebagai Variabel Intervening Pada Telkom Akses Padang. Skripsi thesis, Universitas Ekasakti Padang.

[thumbnail of Cover] Text (Cover)
Aprillo Syamsa-Cover.pdf - Submitted Version

Download (53kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Aprillo Syamsa-Abstrak.pdf - Submitted Version

Download (34kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Aprillo Syamsa-Bab I.pdf - Submitted Version

Download (148kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Aprillo Syamsa-Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version

Download (29kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh partisipasi pemakai sistem informasi akuntansi dan kecanggihan teknologi informasi terhadap kemampuan teknik personal, partisipasi pemakai sistem informasi akuntansi, kecanggihan teknologi informasi dan kemampuan teknik personal terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi, partisipasi pemakai sistem informasi akuntansi dan kecanggihan teknologi informasi terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi melalui kemampuan teknik personal sebagai variabel intervening pada Telkom Akses Padang. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif. Populasi 250 dan sampel 54 responden. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda,pengujian hipotesis t. Hasil penelitian partisipasi pemakai sistem informasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kemampuan teknik personal, kecanggihan teknologi informasi berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kemampuan teknik personal, partisipasi pemakai sistem informasi berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi kecanggihan teknologi informasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi, kemampuan teknik personal berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi, partisipasi pemakai sistem informasi berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi melalui kemampuan teknik personal sebagai variabel intervening dan kecanggihan teknologi informasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi melalui kemampuan teknik personal sebagai variabel intervening pada Telkom Akses Padang

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Student Papers
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: admin unes ekasakti
Date Deposited: 10 Oct 2023 01:39
Last Modified: 10 Oct 2023 01:39
URI: https://repo.unespadang.ac.id/id/eprint/196

Actions (login required)

View Item
View Item